Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas OSO Pontianak melakukan Kuliah Umum Pengembangan Diri dengan Tema “Let’s Be Great Student” yang dilaksanakan pada hari Rabu, 10 November 2021 bertempat di Aula Magister Manajemen Universitas Tanjungpura Pontianak dengan Dr. Yarlina Yacoub, S.E., M.Si dan Ana Fitriana, S.E., M.M. sebagai Pembicara Utama dan Pratika Linanda, S.Sy., M.M. sebagai Moderator...Read More
Bapak H. RAJA SAPTA ERVIAN, S.H., M.Hum. selaku Presiden Direktur OSO Grup melakukan kunjungan ke Universitas OSO Pontianak pada Senin, 22 November 2021. Kunjungan ini merupakan kunjungan perdana bapak presdir semenjak Universitas OSO mulai beroperasi pada Agustus 2020. Dalam lawatannya ke Universitas OSO, Bapak Ervian selaku representatif dari Bapak Oesman Sapta (OSO) selaku pendiri Universitas...Read More
Praktikum Mata Kuliah Widya Selam dilakukan pada Semester 3, mahasiswa Program Studi Ilmu Kelautan diberikan pengetahuan dan skill renang dan dasar-dasar dalam penyelaman.Skill ini dapat berguna bagi mahasiswa yang akan melakukan riset dan penelitian eksplorasi di wilayah pesisir dan laut, misalnya monitoring terumbu karang, pengamatan aktivitas hewan laut, eksplorasi habitat bentik, dsb Praktikum dilaksanakan selama...Read More
Program Studi Ilmu Kelautan Fakultas IPA dan Kelautan Universitas OSO kembali melaksanakan Webinar Khatulistiwa Marine Talk untuk Session 3, pada Selasa 16 November 2021. Webinar KMT Session Ketiga bekerja sama dengan Jurusan Ilmu Kelautan FMIPA Universitas Tanjungpura Pontianak dan Program Studi Ilmu Kelautan Universitas Sembilanbelas November Kolaka, ini mengangkat tema “Pemanfaatan Sumberdaya Pesisir dan Laut...Read More
Recent Comments